saham hillcon tbk

saham hillcon tbk

PT. Hillcon Tbk [HILL] Sektor: Energi, Industri: Pendukung Minyak, Gas, dan Batu Bara Ikuti Aktivitas Pasar HILL IDR 2.440 -10 (-0,41%) Pembaharuan Terakhir: 15 Januari 2024, Pukul 04:05 Petang Investor Asing Ikhtisar PT Hillcon Tbk (HILL) didirikan pada tahun 1995 sebagai PT Hillconjaya Sakti di Batulicin, Kalimantan Selatan. Perusahaan ini bergerak di bidang konstruksi, pertambangan, dan energi. Grup Hillcon bermula dari PT Hillconjaya Sakti yang berdiri pada tahun 1995, bergerak dalam bidang kontraktor pekerjaan sipil pertambangan. Pemegang saham yang memiliki 5% atau lebih saham Hillcon Tbk (01-Mar-2023), yaitu: PT Hillcon Equity Management (68,85%) dan PT Bukit Persada Indonesia (16,15%). Pihak pengendali dan pemilik manfaat sebenarnya Hillcon Tbk adalah Hersan Qiu melalui PT Hillcon Equity Management. CEO Hillcon Hersan Qiu mengungkapkan rencana pertumbuhan signifikan volume pertambangan nikel ore dalam ... Kabar tak sedap muncul di tengah proses initial public offering (IPO) atau penawaran umum perdana saham PT Hillcon Tbk (HILL). Kabar itu berupa permohonan penundaan kewajiban pembayaran utang (PKPU) oleh PT Intraco Penta Prima Servis, anak perusahaan PT Intraco Penta Tbk (INTA) terhadap PT Hillconjaya Sakti yang merupakan anak perusahaan Hillcon.